
Bara Lyrics
- Genre:Pop
- Year of Release:2018
Lyrics
Bara - Dhira Bongs
Written by:Dhira Bongs
Bara emosi
Dikecam sunyi
Tak terobati
Suhu parasku
Memalukan
Sesak ketir juga debar menyebar
Doakanlah
Oh malam ini
Kala rindu ini
Datang di sambut pagi
Ku mau
Kau pun tersadar
Jumpa rindu ini
Di balik suaramu
Gundah
Kala rindu ini
Datang disambut pagi
Ku mau
Kau pun tersadar
Jumpa rindu ini
Dibalik suaramu
Gundah