
Rinduku Lyrics
- Genre:Alternative
- Year of Release:2024
Lyrics
Apa saja yang ku lakukan
Slalu saja salah
Tak kan pernah bisa benar
Diam aku salah
Bicara makin salah
Tuhan tolong tukarkan kami
Ku jadi dia
dia jadiku
Aku telah coba
Memahaminya dengan cinta
Tetap saja tetap salah
Tuhan tolong tukarkan kami
Ku jadi dia
dia jadiku
Biar dia tahu apa rasanya
Memberi cinta terima benci
Aku sungguh merindukan
Diri kita yang dulu
Dengan mudahnya kita
Menertawakan ketidaksempurnaan
Memaklumi memaafkan kelalaian kita
Tuhan tolong tukarkan kami
Ku jadi dia
dia jadiku
Biar dia tahu apa rasanya
Memberi cinta terima benci
Tuhan tolong tukarkan kami
Aku jadi dia
dia jadiku
Biar dia tahu apa rasanya
Memberi cinta terima benci
Diberi cinta
diberi cinta
Diberi cinta harusnya terimakasih