Anak Jalanan Lyrics
- Genre:Reggae
- Year of Release:2023
Lyrics
ANAK JALANAN
Matahari terbenam di jalanan kota
Langkah kaki kecil tak henti berlari
Hidup mereka penuh warna warni cerita
Anak jalanan hati penuh semangat meraih
Ohhhhh anak jalanan kisah mu mengahrukan
Di bawah langit yang tak henti melihat
Meski kerasnya hidup kau tetap berdiri
Anak jalanan ouuhhh kau tak sendiri
Di tiap sudut di setiap Lorong gelap
Mereka mencari arti dalam setiap Langkah ini
Ouuhhhh uuhhhh yeee yee eee eee
Nanan nanan anannaa a
Ohhhhh anak jalanan kisah mu mengahrukan
Di bawah langit yang tak henti melihat
Meski kerasnya hidup kau tetap berdiri
Anak jalanan ouuhhh kau tak sendiri