
puisi dari waktu Lyrics
- Genre:Folk
- Year of Release:2022
Lyrics
Waktu berjalan
Tanpa bersuara
Dan mata melihat
Bahkan yang tak di duga-duga
Tawa yang sederhana
Kadang-kadang aku yang lupa
Mengingat lagi
Singgah yang pernah terjadi
Maaf tidak bisa lama lama
Semoga tidak dilupa
Selamanya pun tidak ada