![Selalu Ada Karya](https://source.boomplaymusic.com/group10/M00/09/22/946b9f123924493ab4cab651b00e4217_464_464.jpg)
Selalu Ada Karya Lyrics
- Genre:Soul
- Year of Release:2022
Lyrics
Selalu ada karya
Selalu ada bahagia
Karena ini takdirku
Maka ini hidupku
Ku yakini hingga
Batas waktu usiaku
Selamat pagi
Selamat siang
Selamat malam
Dan Aku selalu
Bersama karyaku
Disaat pagi
Disaat siang
Disaat malam
Dan Aku selalu
Bersama karyaku
Percuma kita merencanakan
Jika ternyata
Tak pernah nyata
Bahagia jika kita karyakan
Bahagia nyata
Jika kita selalu
Selalu ada karya
Selalu ada bahagia
Karena ini takdirku
Maka ini hidupku
Ku yakini hingga
Batas waktu usiaku
Selamat pagi
Selamat siang
Selamat malam
Dan Aku selalu
Bersama karyaku
Disaat pagi
Disaat siang
Disaat malam
Dan Aku selalu
Bersama karyaku
Percuma kita merencanakan
Jika ternyata
Tak pernah nyata
Bahagia jika kita karyakan
Bahagia nyata
Jika kita selalu
Selalu ada karya
Selalu ada bahagia
Karena ini takdirku
Maka ini hidupku
Ku yakini hingga
Batas waktu usiaku
Selalu ada karya
Selalu ada bahagia
Karena ini takdirku
Maka ini hidupku
Ku yakini hingga
Batas waktu usiaku